Tutorial Belanja di Marketplace

Membeli barang dari luar negeri kini bisa Anda lakukan sendiri melalui e-commerce. Anda dapat berbelanja di e-commerce luar jika barang yang diincar tak Anda temukan di dalam negeri. Pada situs e-commerce internasional, Anda bisa menemukan berbagai produk produksi luar. Tutorial belanja di marketplace luar negeri pun terbilang mudah dan praktis jika melalui e-commerce.

Namun meskipun mudah, Anda tetap harus hati-hati jika akan berbelanja online, karena jika Anda berbelanja di pasar luar negeri, Anda tak bisa fleksibel mengambil tindakan jika ada kendala terkait pembayaran, pengiriman serta penerimaan barang yang Anda pesan. Berikut tutorialnya! Baca juga cara kerja asuransi kesehatan yang perlu ketahui.

Tutorial Belanja di Marketplace

Tutorial Belanja di Marketplace

Inilah Tutorial Belanja di Marketplace Luar Negeri

Pertama, tutorial belanja di marketplace luar negeri pilihlah marketplace yang terpercaya, misal Anda dapat melakukan survey terlebih dahulu terhadap situs yang bersangkutan. Cari tahulah kredibilitas e-commerce tersebut dengan mencermati testimoni yang ditinggalkan oleh para konsumennya di playstore atau app store atau di blog atau forum lokal yang ada di internet. Anda dapat mencoba beberapa marketplace internasional yang banyak akses masyarakat dunia, di antaranya Amazon, eBay, Etsy, dan AliExpress

READ  Inilah Manfaat yang Bisa Kalian Dapatkan Jika Pakai Aplikasi Bisnis Online Gratis

Langkah selanjutnya adalah cermati akses customer service yang ada pada situs tersebut. Pentingnya, akses ini dapat andalkan jika ada kegagalan pembayaran atau permasalahan dalam proses pengiriman barang.

Selanjutnya, tutorial belanja di marketplace adalah ketahuilah syarat dan ketentuan yang berlaku jika terjadi kendala, untuk pengembalian barang tak bisa lakukan dengan mudah seperti marketplace dalam negeri, maka perlu pastikan apa saja yang menjadi syarat dan ketentuan di situs tersebut. Kemudian, cek ongkos kirim nya, pastikanlah ongkos kirim nya sesuai dengan dana yang telah Anda siapkan. Pilihlah jasa pengiriman yang paling sesuai dengan kondisi biaya yang Anda siapkan.

Tutorial belanja pada sebuah marketplace luar negeri selanjutnya adalah memilih metode pembayaran yang ada. Gunakanlah kartu kredit, karena ketika Anda berbelanja di luar negeri, cara pembayaran paling praktis, mudah serta paling aman adalah menggunakan kartu kredit. Pasalnya, kartu kredit tak memiliki akses langsung ke rekening bank milik Anda, sehingga hal ini dapat meminimalkan risiko Anda terkena penipuan mengingat transaksi online di pasar internasional luar negeri rawan sekali peretasan.

READ  Cara Membuat Powerpoint Menggunakan Template

Terakhir, tutorial belanja luar negeri yaitu jangan lupakan kewajiban bea cukai. Berbelanja di luar negeri maka Anda akan kena beban bea cukai yang harus penuhi. Umunya akan ada beban pajak yang harus bayar sesuaikan dengan jenis dan kuantitas barang yang Anda beli. Setelah semua proses pemesanan selesai, tunggulah barang Anda sampai di alamat Anda, sambil Anda melacak terus jalur ekspedisi pengiriman barang tersebut. Simak juga slot88  yang rekommended.

Simpanlah bukti pembayaran, nomor konfirmasi pemesanan, dan nomor pelacakan paket Anda, karena ketiga resi ini bisa gunakan jika terjadi kendala.  Demikianlah tutorial belanja di marketplace luar negeri. Semoga informasi ini bermanfaat!

You May Also Like

Cara Membuat Powerpoint Menggunakan Template

Template pada Powerpoint disediakan untuk menghemat waktu. Cara membuat Powerpoint tidak perlu…

Inilah Manfaat yang Bisa Kalian Dapatkan Jika Pakai Aplikasi Bisnis Online Gratis

Perkembangan teknologi digital kini telah merambah hampir semua aspek kehidupan di masyarakat.…